Pada tanggal 14 Agustus 2023, Universitas Gadjah Mada (UGM) bersama dengan Pemerintahan Kelurahan Sinduadi meresmikan TPS Terintegrasi Sinduadi Gumregah Gayeng Regeng.
Matching Fund
Program Kedaireka Matching Fund merupakan program pendanaan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi yang berupa dana padanan dari Pemerintah terhadap dana dan/atau sumber daya yang telah disediakan oleh pihak mitra untuk bekerjasama dengan perguruan tinggi dalam rangka mendorong terbentuknya ekosistem kolaborasi yang lebih erat dan terakselerasi antara kampus.
Program Matching Fund menghadirkan berbagai inovasi dari para peneliti di Universitas Gadjah Mada, termasuk Sekolah Vokasi (SV) UGM yang berkolaborasi dengan Badan Pelaksana Otorita Borobudur (BPOB).
Pada tanggal 5 Juli 2023, Direktorat Pengembangan Usaha (Dit PU) sebagai fasilitator pelaksanaan program Matching Fund UGM mengadakan kegiatan “Sosialisasi Pengelolaan dan Pengadaan Dana Matching Fund Tahun 2023” secara daring.
Pada tanggal 26 Juli 2023, Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada (UGM) melaksanakan kegiatan “Kick Off Pelaksanaan Matching Fund Sekolah Vokasi UGM 2023” secara daring yang menandakan dimulainya kegiatan penelitian hibah Matching Fund Sekolah Vokasi Tahun 2023.
Matching Fund merupakan program pendanaan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi untuk mendorong terjadinya kerja sama yang saling menguntungkan antara pihak perguruan tinggi dengan mitra sesuai dengan skema masing-masing.
Pada tanggal 29 Mei 2023, Universitas Gadjah Mada (UGM) berhasil memborong penghargaan pada Anugrah Merdeka Belajar Tahun 2023. UGM memperoleh penghargaan sebagai Perguruan Tinggi Penyelenggara Program Matching Fund Terbanyak; Perguruan Tinggi Penyelenggara Program Kreativitas Mahasiswa Terbaik; Perguruan Tinggi Penyelenggara Program MBKM Mandiri Terbaik; serta Perguruan Tinggi Pemeroleh Kontribusi Mitra Terbesar dalam MBKM.
Prestasi gemilang UGM pada program Matching Fund tercermin pada penghargaan yang diperoleh UGM sebagai Perguruan Tinggi Penyelenggara Program Matching Fund Terbanyak dan Perguruan Tinggi Penyelenggara Program MBKM Mandiri Terbaik dan Perguruan Tinggi Pemeroleh Kontribusi Mitra Terbesar dalam MBKM.
Penghargaan pada program Kedaireka Matching Fund tak lepas dari dukungan Direktorat Pengembangan Usaha dan Inkubasi (DITPUI) untuk menyukseskan program Matching Fund di UGM.
Program Kedaireka Matching Fund (MF) merupakan program pendanaan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) yang berupa dana padanan dari Pemerintah terhadap dana dan/atau sumber daya yang telah disediakan oleh pihak mitra untuk bekerjasama dengan perguruan tinggi.
Dalam rangka menjembatani pengembangan dan penerapan IPTEK atau rekacipta yang dihasilkan oleh perguruan tinggi dengan orientasi mendukung kebutuhan teknologi dan pengembangan di industri, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) Republik Indonesia meluncurkan program Matching Fund.
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) telah meluncurkan Program Matching Fund Kedaireka Tahun 2023.
Gama Melon menjadi salah satu produk inovasi dari UGM yang berhasil mendapatkan dana hibah Matching Fund Kedaireka 2021.
PASIVIK atau Pasien Simulasi Virtual untuk Mahasiswa Keperawatan merupakan salah satu inovasi Universitas Gadjah Mada (UGM) yang mendapatkan pendanaan pada Program Matching Fund Kedaireka 2021.