Yogyakarta, 26 November 2021 – PT Swayasa Prakarsa menjadi pemenang dalam ajang penghargaan AABI Awards 2021. AABI Award sendiri berlangsung secara virtual pada 23 – 25 November 2021. PT Swayasa Prakarsa berhasil meraih dua penghargaan […].
Indonesia menghadapi tantangan di bidang kesehatan yang tidak ada habisnya. Pandemi Covid-19 mengajarkan pemerintah dan warga Indonesia untuk belajar dalam mengendalikan sistem kesehatan agar dapat mendukung kesehatan nasional dengan baik.
Banoo Microbubble Generator (BMG) atau Mycrofish merupakan produk teknologi yang diadopsi oleh PT Banoo Inovasi Indonesia. PT Banoo Inovasi Indonesia sendiri merupakan perusahaan rintisan yang dibangun oleh alumni Universitas Gadjah Mada.
Pada 12 November 2021 lalu, UGM berpartisipasi di Ritech Expo 2021 dengan mengadakan webinar mengenai produk inovasinya. Webinar tersebut menjelaskan mengenai inovasi UGM di bidang kesehatan. Sesi webinar tersebut membahas mengenai salah satu inovasi yang […].
Dubai Expo 2020 kali ini berlangsung di Paviliun Indonesia. Salah satu agendanya adalah tourism forum dan business forum yang dilaksanakan di theater room pada 10 November 2021 lalu.
Berikut disampaikan hasil seleksi wawancara/seleksi final Tenaga Paruh Waktu Direktorat Pengembangan Usaha dan Inkubasi Periode September 2021 – Februari 2022. Bagi Saudara/i yang lolos pada seleksi ini, dimohon untuk dapat melengkapi kelengkapan administrasi diantaranya foto/scan […].
Direktorat Pengembangan Usaha dan Inkubasi membuka kesempatan bagi mahasiswa/i aktif Universitas Gadjah Mada untuk menjadi Tenaga Paruh Waktu. Adapun persyaratan dan tata cara pendaftaran adalah sebagai berikut:.
Selama beberapa tahun terakhir, pengembangan pengusaha di Indonesia tidak terlepas dari perkembangan dunia startup. Bahkan, Indonesia sendiri merupakan negara dengan jumlah startup terbanyak di Asia Tenggara.
Bersama dengan ini, kami mengumumkan perpanjangan kontrak staff paruh waktu periode Maret – Agustus 2021 diantaranya Syapna Dara Rona Puspita / Sekolah Vokasi / Parwak Inkubasi Elvina Saron Selestina / Fakultas Ekonomika dan Bisnis / […].
Pada 1 Maret 2021, telah berlangsung peluncuran perdana GeNose C19 berlokasi di UGM Science Techno Park. Peluncuran tersebut diwakili oleh Rektor UGM, Prof. Ir. Panut Mulyono, M.Eng., D.Eng, yang secara simbolis melepas 2.021 unit GeNose […].