“Butimo” bergerak di bidang batik dan teknologi pembatikan, mulai dari proses pembatikan hingga pewarnaan (alami), dari desain hingga produksi, dari bahan baku hingga produk jadi.
M-Treat merupakan Alat Intervensi Nyeri. AIN (Alat Intervensi Nyeri) merupakan alat yang digunakan untuk menyesuaikan target organ tubuh yang ingin dicapai dengan diagnostik dan terapi.
My Cookies merupakan produk camilan ringan dengan berbahan dasar tepung mocaf dan pati garut. Camilan manis dan renyah yang diproduksi langsung oleh PT Swayasa Prakarsa dibawah divisi Gamafood ini menjadi alternatif kudapan yang menyehatkan ditengah […].
Gama Indigo merupakan serbuk pewarna alami (tannin) dari limbah industri grajen (saw dust) kayu Merbau yang melimpah di Jayapura dan belum termanfaatkan dengan optimal. Pewarna alami dari limbah kayu Merbau yang menghasilkan berbagai warna yang […].
Sistem yang dirancang untuk memantau, mendeteksi dan memberikan peringatan dini terhadap bahaya longsor. Sistem ini dilengkapi dengan technical sensor dan human sensor. Technical sensor terdiri dari extensometer (alat deteksi pergerakan tanah secara lateral, vertikal maupun […].
Pada 10 Desember 2021 dilaksanakan penandatanganan kerjasama antara Universitas Gadjah Mada, PT Berkah Instalasi Medika, dan PT Astra Komponen Indonesia. Acara penandatanganan kerja sama tersebut bertempat di di Bogor, Jawa Barat.
Gama Rain Filter di NTT Tingginya angka stunting di NTT salah satunya dipengaruhi oleh kurangnya sumber air yang memadai sebagai sumber utama kehidupan. Adanya keterbatasan akses air tersebut turut mempengaruhi kesehatan masyarakat serta menjadi permasalahan […].
Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) merupakan provinsi dengan prevalensi balita stunting tertinggi yaitu sebanyak 24,2% menurut Data Kementerian Kesehatan 2020. Stunting sendiri sendiri masih menjadi permasalahan gizi utama di Indonesia.Tingginya angka stunting di NTT ini […].
Serah terima produk Gama Rain dan Gama-Kids dilaksanakan pada tanggal 7 Desember 2021 lalu. Acara bertempat di Aula Kecamatan Belik, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah. Serah terima oleh Direktorat Pengembangan Usaha dan Inkubasi melalui pendanaan Hibah […].
Pada tanggal 1 Desember 2021 tim UGM melaksanakan implementasi Gama Rain Filter dan Gama-Kids di Kabupaten Wonosobo. Tim UGM mempersiapkan peralatan untuk implementasi sejak pagi hari di Gedung EDS (Entrepreneur Development Service) UGM.